Kebijakan Privasi
Kotakey melindungi penggunaan data dan informasi penting pengguna situs. Data dan informasi yang dikumpulkan pada saat melakukan pendaftaran, mengakses dan menggunakan layanan di Kotakey, seperti nama, email, nomor telepon dan lain-lain akan dilindungi oleh kebijakan privasi dari kotakey.
Kebijakan-kebijakan tersebut adalah:
- Kotakey melindungi semua informasi pengguna yang diterima pada saat pendaftaran, melakukan akses dan penggunaan seluruh layanan di dalam situs kotakey.
- Kotakey melindungi semua hak merek yang digunakan baik berupa gambar, nama, logo dan lain-lain.
- Kotakey berhak menggunakan data dan informasi pengguna situs kotakey dalam rangka meningkatkan kualitas dan pelayanan serta dalam rangka pemasaran.
- Kotakey berhak memberikan data dan informasi yang dimiliki bila diwajibkan/dipersyaratkan berdasarkan oleh ketentuan hukum yang berlaku, petugas pengadilan dan/atau perintah resmi dari pemerintah/lembaga hukum.